Bagaimana Pola Pikir Orang Kaya - Rich Dad Poor Dad

Rich Dad Poor Dad buku karya Robert T. Kiyosaki pengarang terkenal yang mengenalkan juga 4 kuadran.


Entrepreneur, Pil Motivasi - Rich Dad Poor Dad - Merupakan buku dari pengarang terkenal Robert T. Kiyosaki, pada buku ini menceritakan tentang Robert yang memiliki ayah angkat orang kaya dan ayah nya yang miskin, dan menceritakan bagaimana ayah nya yang kaya mengajarkan pola pikir agar dapat menjadi kaya.

Ada beberapa poin yang menarik saya dapat dari membaca buku ini.

Orang Kaya Mengumpulkan Aset, Bukan Menambah Hutang

Poin ini sebenarnya sederhana tapi ternyata tidak semua orang yang memahami dengan benar. Sebelum membahas poin ini, menurut Anda apa itu asset ?
...
...
...

Apa sudah menjawab apa itu aset ? 

Kebanyakan akan menjawab bahwa aset itu beli rumah, tanah, n dll.
Sebenarnya jawaban itu tidak salah. Tetapi apabila Anda membeli rumah / tanah kemudian tempat tidak strategis dan sulit di jual sehingga Anda terus menerus membayar pajak dan tagihan terus menerus maka sebenarnya itu bukan Aset.
Secara sederhana menurut Robert, Aset itu yang menambah uang di kantong Anda, bukan mengeluarkan uang di kantong Anda.


Bagaimana Seorang dapat dikatakan Kaya ?

Punya uang 2 M ? 10 M ? 100 M ? Menurut Robert orang kaya adalah orang yang tetap dapat bertahan hidup dan tidak mengurangi gaya hidup nya walaupun dia tidak bekerja lagi. Tampak nya perkataan ini mengantar kita agar dapat membangun pasif income.




Jika Anda merasa artikel ini bermanfaat dan ingin membagikan ke orang lain, maka Anda dipersilahkan untuk mencetak dan mengedarkan semua artikel yang di publikasikan pada Blog Pil Motivasi dengan mencantumkan pilmotivasi.blogspot.com sebagai sumber artikel. Jangan lupa untuk subscribe ya..
Artikel terkait :  Cara subscribe blog

BERLANGGANAN GRATIS! :
Saat ini ribuan orang telah berlangganan artikel dan merasakan manfaat positif-nya.
Masukkan E-Mail Anda di bawah ini.
Protected by Google

Jangan lupa Konfirmasi link Aktivasi yang kami kirim di E-Mail Anda!

3 Responses to "Bagaimana Pola Pikir Orang Kaya - Rich Dad Poor Dad"

  1. Perkenalkan, saya dari tim kumpulbagi. Saya ingin tau, apakah kiranya anda berencana untuk mengoleksi files menggunakan hosting yang baru?
    Jika ya, silahkan kunjungi website ini www.kbagi.com untuk info selengkapnya.

    Di sana anda bisa dengan bebas share dan mendowload foto-foto keluarga dan trip, music, video, filem dll dalam jumlah dan waktu yang tidak terbatas, setelah registrasi terlebih dahulu. Gratis :)

    ReplyDelete