Belajar Melepaskan
Melepaskan |
Cerita, Pil Motivasi - Dahulu kala ada 2 orang biksu yang sedang turun gunung mencari kayu. Suatu ketika saat sedang menuruni gunung dan akan melewati sungai, mereka melihat seorang wanita yang kesulitan untuk melewati sungai. Kemudian biksu tertua segera menggendong wanita tersebut untuk membantu melewati sungai.
Biksu kecil dengan heran berpikir "Mana boleh seorang Biksu menyentuh seorang wanita..".
Ketika perjalanan mengambil kayu di lereng gunung selesai dan kembali ke kuil lagi, selama di perjalanan Biksu Kecil terus memikirkan hal itu.
Ketika perjalanan mengambil kayu di lereng gunung selesai dan kembali ke kuil lagi, selama di perjalanan Biksu Kecil terus memikirkan hal itu.
Biksu kecil memikirkan hal demikian sehingga tidak bisa tidur semalam, dan keesokan hari nya segera menegur Biksu tertua : "Kakak Biksu Anda telah melanggar peraturan biksu, mana boleh seorang Biksu memegang wanita ?".
Biksu Tertua menjawab : " Walaupun saya memegang wanita tetapi tidak ada keinginan yang buruk dan hanya berpikiran untuk membantu wanita tersebut.
Setelah membantunya selesai, pikiran saya terhadap wanita tersebut juga sudah selesai. Sedangkan kamu masih teringat terus hingga sekarang, walaupun tidak memegang tetapi masih berada di dalam pikiran kamu hingga sekarang. ".
Segera Biksu Kecil menganggukan kepala, tanda memahami hal tersebut.
Begitu juga dengan kita, terkadang sulit sekali untuk melepaskan walaupun hal tersebut sudah berlalu. Lepaskan beban kerja saat kita ada di rumah, jangan mencampur aduk pekerjaan kantor dan rumah.
Maka kehidupan kita akan lebih bahagia, itulah manfaat dari melepaskan.
Dan satu lagi melepaskan bukan tidak peduli dan melupakan begitu saja, tetapi
Biksu Tertua menjawab : " Walaupun saya memegang wanita tetapi tidak ada keinginan yang buruk dan hanya berpikiran untuk membantu wanita tersebut.
Setelah membantunya selesai, pikiran saya terhadap wanita tersebut juga sudah selesai. Sedangkan kamu masih teringat terus hingga sekarang, walaupun tidak memegang tetapi masih berada di dalam pikiran kamu hingga sekarang. ".
Segera Biksu Kecil menganggukan kepala, tanda memahami hal tersebut.
Begitu juga dengan kita, terkadang sulit sekali untuk melepaskan walaupun hal tersebut sudah berlalu. Lepaskan beban kerja saat kita ada di rumah, jangan mencampur aduk pekerjaan kantor dan rumah.
Maka kehidupan kita akan lebih bahagia, itulah manfaat dari melepaskan.
Dan satu lagi melepaskan bukan tidak peduli dan melupakan begitu saja, tetapi
Melepaskan adalah mengistirahatkan sementara beban yang kita pikul dan akan memikul kembali untuk menyelesaikannya hingga sampai tujuan terakhir.Jika Anda merasa artikel ini bermanfaat dan ingin membagikan ke orang lain, maka Anda dipersilahkan untuk mencetak dan mengedarkan semua artikel yang di publikasikan pada Blog Pil Motivasi dengan mencamtukan PilMotivasi.blogspot.com sebagai sumber artikel.
0 Response to "Belajar Melepaskan"
Post a Comment